Kisi-Kisi PAS PAI SD Semester 1 Kelas 1,2,3,4,5,6

KISI-KISI PAS PAI SD SEMESTER 1 KELAS 1,2,3,4,5,6


Pendahuluan

Dalam menghadapi ujian semester, atau biasa disebut Penilaian Akhir Semester (PAS), semua elemen pendidikan tentu disibukkan dengan kegiatan persiapannya. Tak terkecuali bagi guru. Para guru dituntut untuk menyusun soal-soal yang nanti akan digunakan untuk PAS. Di samping menyusun soal, tentu juga menyusun perangkat lain yang sepaket dengan soal tersebut, yaitu kisi-kisi dan lembar jawaban soal. Artikel KISI-KISI PAS PAI SD SEMESTER 1 KELAS 1,2,3,4,5,6 saya hadirkan demi membantu para guru PAI SD yang kebetulan mendapatkan tugas atau mandat dari KKG PAI nya masing-masing untuk menyusun kisi-kisi dan soal-soal PAS PAI SD tersebut. 

Tahapan Penyusunan Kisi Kisi dan Soal

Dalam penyusunan soal-soal, setidaknya ada aturan baku yang harus dilalui oleh para guru penyusun. Di antara aturan atau tahapan tersebut ialah: 

1. Menentukan KI-KD yang akan diujikan

2. Menyusun kisi-kisi soal yang di dalamnya lengkap dengan jenis soal, nomer soal, penyekoran, dan jawaban soal

3. Kartu Soal

4. Soal-soal yang sudah digabungkan lengkap dengan identitas soal berdasarkan pedoman penyusunan soal

5. Lembar jawaban soal baik soal Pilihan ganda maupun soal isian dan essay

Terutama di level pendidikan dasar atau SD, peran KKG sangat besar. KKG sebagai forum guru tidak saja berkaitan dengan peningkatan kompetensi guru mata pelajaran maupun perjuangan peningkatan kesejahteraan, akan tetapi juga mengambil peran dalam setiap perhelatan kependidikan seperti halnya ujian.

Selain forum KKG sebagai wadah berbagi ilmu dan pengalaman, di level SD yang notabene masih di bawah dinas pendidikan kabupaten atau kota, peran KKG membantu meringankan tiap sekolah dalam mempersiapkan ujian sekolah semisal PAS PAI tadi. 

Mungkin berbeda dengan SMA atau SMK yang berada di bawah Direktorat Provinsi. SMA dan SMK mungkin lebih mandiri lagi, dan setiap sekolah masing-masing mempersiapkan segala sesuatunya secara mandiri dan tak saling berkaitan.

Baca Juga : Contoh Soal PAS PAI SD Kelas 6 Semester 1

Dalam menghadapi penilaian akhir semester (PAS), biasanya KKG atau kelompok kerja guru menugaskan beberapa guru dari beberapa sekolah untuk menyusun soal-soal yang akan diujikan. Nah, soal-soal itu kemudian dicopy sesuai kebutuhan tiap sekolah dalam satu kecamatan. Begitu kira-kira gambaran penyusunan dan penggunaan soal ujian. 

Download Kisi Kisi Soal PAS PAI SD Semester 1

Berikut adalah link KISI-KISI PAS PAI SD SEMESTER 1 KELAS 1,2,3,4,5,6 yang dapat anda download langsung versi MS Office. Anda cukup mendownload, lalu mengubahnya disesuaikan dengan kebutuhan dan konteks sekolah atau KKG masing-masing. 

1. Kisi kisi PAS PAI Kelas 1 SD Semester 1

2. Kisi kisi PAS PAI Kelas 2 SD Semester 1

3. Kisi kisi PAS PAI Kelas 3 SD Semester 1

4. Kisi kisi PAS PAI Kelas 4 SD Semester 1

5. Kisi kisi PAS PAI Kelas 5 SD Semester 1

6. Kisi kisi PAS PAI Kelas 6 SD Semester 1

Untuk SOAL-SOAL PAS PAI SD SEMESTER 1 KELAS 1,2,3,4,5,6 Silakan download di bawah ini

SOAL SOAL PAS PAI SD SEMESETER 1 KELAS 1,2,3,4,5,6


Bagi yang mau latihan langsung soal soal PAS PAI SD Semester 1 Kelas 6, silakan klik di bawah ini!

KUIS LATIHAN PAS PAI SD KELAS 6 SEMESTER 1 (BENTUK KUIS) 


Download Juga : KKTP / KKM PAI SD Kelas 1-6 Semester 1-2

                            Alur Tujuan Pembelajaran ATP Kurikulum Merdeka PAI SD Kelas 1


kisi-kisi pas pai sd kurikulum 2013
download kisi-kisi soal pai sd k13 semester 2
kisi-kisi pas pai sd semester 2
download kisi-kisi soal pai sd k13 semester 1
kisi-kisi pai sd kelas 1-6
kisi-kisi soal pai sd kelas 1-6 semester 1 kurikulum 2013
kisi-kisi pai sd semester 1
kartu soal pai sd


https://www.academia.edu

Post a Comment for "Kisi-Kisi PAS PAI SD Semester 1 Kelas 1,2,3,4,5,6"